Selasa, 11 Desember 2012



Tugas Pemrograman Visual MdiParents

judul :  MdiParents With Tile Horizontal, Vertical, and Casecade
 cara membuat MdiParents dan membuat menu windownya Tile Horizontal, Vertical, dan Cascade

Langkah pertama :
Buat Form dengan tampilan menggunakan Menustrip di Menus and Toolbars
Langkah kedua :
Tulis sesuai kehendak anda, kalau saya sih seperti di bawah ini :
Langkah tiga :
Silahkan anda menambahkan Form dengan cara klik Project pada menu bar, kemudian pilih Add Windows Form. Tambah Form sesuai banyaknya jumlah sub menustrip yang anda buat pada langkah 2.

Langkah empat :
Setelah Menambah Form, buka Form1, kemudian pada Properties Menu, cari IsMdiContaint dan Ganti menjadi True.

Langkah kelima :
Kemudian klik dua kali pada "Latihan 1" yang ada di menustrip tang tadi telah di  buat.
Masukan Listing nya sebagai berikut :




Public Class Form1

    Private Sub Latihan1ToolStripMenuItem_Click(sender As System.Object, e As System.EventArgs) Handles Latihan1ToolStripMenuItem.Click
        Form2.MdiParent = Me
        Form2.Show()
        Me.LayoutMdi(MdiLayout.TileHorizontal)
    End Sub

    Private Sub Latihan2ToolStripMenuItem_Click(sender As System.Object, e As System.EventArgs) Handles Latihan2ToolStripMenuItem.Click
        Form3.MdiParent = Me
        Form3.Show()
        Me.LayoutMdi(MdiLayout.TileHorizontal)
    End Sub

    Private Sub KeluarToolStripMenuItem_Click(sender As System.Object, e As System.EventArgs) Handles KeluarToolStripMenuItem.Click
        Me.Close()
    End Sub

    Private Sub LatihanToolStripMenuItem_Click(sender As System.Object, e As System.EventArgs) Handles LatihanToolStripMenuItem.Click

    End Sub

    Private Sub Latihan3ToolStripMenuItem_Click(sender As System.Object, e As System.EventArgs) Handles Latihan3ToolStripMenuItem.Click
        Form4.MdiParent = Me
        Form4.Show()
        Me.LayoutMdi(MdiLayout.TileHorizontal)
    End Sub

    Private Sub Latihan4ToolStripMenuItem_Click(sender As System.Object, e As System.EventArgs) Handles Latihan4ToolStripMenuItem.Click
        Form5.MdiParent = Me
        Form5.Show()
        Me.LayoutMdi(MdiLayout.TileHorizontal)

Langkah 6 :
Setelah semua langkah dikerjakan, lalu tinggal di Run, hasilnya

NB : Apabila menu windows ingin di ganti menjadi Vertical atau Cascade, ganti saja (  Me.LayoutMdi(MdiLayout.TileHorizontal ) dengan ( Me.LayoutMdi(MdiLayout.Tilevertical) atau  Me.LayoutMdi(MdiLayout.Casecade) )

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

MENU TAMBAHAN

Anda bisa menambahkan berbagai fitur dengan menambahkan MenuContext atau menambah Insert Standart Item.
1.Masukan ContextMenuStrip Dari Toolbox Kelompok Menus & Toolbars sehinggaterlihat
Taplikan sebagai berikut
2.Langkah Selanjutnya sama dengan membuat menustrip